Cara Membuat Efek Teks Berwarna-Warni dan Berkilau dalam Adobe Photoshop
Indonesian (Bahasa Indonesia) translation by Anissa Anwar (you can also view the original English article)



Dalam tutorial ini saya akan menunjukkan Anda cara untuk membuat efek teks berwarna-warni dan berkilau dalam Adobe Photoshop menggunakan dua layer styles.
Jika Anda ingin untuk melewatkan tutorial ini, tetapi masih ingin membeli efek teks, Anda dapat mengunjungi GraphicRiver dan membeli 7 Shiny Photoshop Styles 2.
Paket lengkap ini memiliki tujuh efek teks yang berbeda dan dapat bekerja dengan bentuk dan teks.



Aset Tutorial
Aset yang digunakan selama pembuatan dalam tutorial ini sebagai berikut:
- Font: Lobster 1.4
- Latar belakang dan contour dalam dokumen zip terlampir pada tutorial ini
1. Cara Membuat Layer Styles
Langkah 1
Menuju ke File > Open, dan membuka gambar latar belakang.



Langkah 2
Pilih Horizontal Type Tool (T) dengan pengaturan ini:
- Font: Lobster 1.4
- Ukuran: 210 pt
- Anti-Aliasing mode: Sharp
- Warna: Putih
#ffffff



Langkah 3
Menulis Shiny dan menempatkannya di tengah dokumen.
Agar di tengah layer, tekan Control-A untuk memilih dokumen, dan kemudian memilih Move Tool (V) dan klik pada icon Align Vertical Center dan Align Horizontal Center.



Langkah 4
Klik-dua kali layer Shiny untuk membuka jendela Layer Style.
Merasa bebas untuk mengaktifkan dan menonaktifkan efek berikut untuk melihat apa yang berubah. Mari kita mulai dengan Gradient Overlay; dengan cara ini Anda dapat melihat dengan lebih baik apa yang terjadi.
Menambahkan Gradient Overlay dengan pengaturan ini:
- Blend Mode: Normal
- Dither: Tidak Dicentang
- Opacity: 100%
- Reverse: Tidak Dicentang
- Style: Linear
- Align with Layer: Dicentang
- Angle: 90º
- Scale: 100%
Klik pada bilah Gradient dan membuat gradient dengan pengaturan ini:
- Stop Color Pertama :
#ffc600 - Stop Position Pertama: 0%
- Stop Color Kedua:
#f8e45f - Stop Position Kedua: 100%



Langkah 5
Menambahkan Bevel & Emboss dengan pengaturan ini:
- Style: Emboss
- Technique: Smooth
- Depth: 286%
- Direction: Up
- Size: 10 px
- Soften: 0 px
- Use Global Light: Tidak Dicentang
- Angle: 96º
- Altitude: 16º
- Gloss Contour: Klik kotak Contour dan memuat dokumen Shiny Contour.shc (dokumen zip)
- Anti-Aliased: Dicentang
- Highlight Mode: Screen
- Highlight Mode Color:
#ffee93 - Highlight Mode Opacity: 67%
- Shadow Mode: Normal
- Shadow Mode Color:
#190a20 - Shadow Mode Opacity: 9%



Langkah 6
Menambahkan Stroke dengan pengaturan ini:
- Size: 4 px
- Position: Outside
- Blend Mode: Normal
- Opacity: 100%
- Overprint: Tidak Dicentang
- Fill Type: Color
- Color:
#7344ac



Langkah 7
Menambahkan Drop Shadow dengan pengaturan ini:
- Blend Mode: Normal
- Color:
#ae00f6 - Opacity: 100%
- Use Global Light: Tidak Dicentang
- Angle: 120º
- Distance: 5 px
- Spread: 100%
- Size: 5 px
- Contour: Linear
- Anti-Aliased: Tidak Dicentang
- Noise: 0%
- Layer Knocks Out Drop Shadow: Dicentang



Gambar Anda akan terlihat seperti ini:



Langkah 8
Pilih layer Shiny dan tekan Control-J untuk menduplikasi itu. Kemudian klik kanan dan pilih untuk mengubah nama menjadi Shiny TOP.



Langkah 9
Klik-kanan layer Shiny TOP dan memilih Clear Layer Style. Kemudian klik dua kali layer untuk membuka jendela Layer Style.
Menambahkan Bevel & Emboss dengan pengaturan ini:
- Style: Inner Bevel
- Technique: Smooth
- Depth: 551%
- Direction: Up
- Size: 16 px
- Soften: 0 px
- Use Global Light: Tidak Dicentang
- Angle: 96º
- Altitude: 16º
- Gloss Contour: Cove - Shallow
- Highlight Mode: Screen
- Highlight Mode Color:
#ffee93 - Highlight Mode Opacity: 67%
- Shadow Mode: Normal
- Shadow Mode Color:
#190a20 - Shadow Mode Opacity: 9%



Langkah 10
Menambahkan Inner Shadow dengan pengaturan ini:
- Blend Mode: Multiply
- Color:
#bf8c01 - Opacity: 21%
- Use Global Light: Tidak Dicentang
- Angle: -45º
- Distance: 5 px
- Choke: 0%
- Size: 5 px
- Contour: Linear
- Anti-Aliased: Tidak Dicentang
- Noise: 0%



Langkah 11
Menambahkan Gradient Overlay dengan pengaturan ini:
- Blend Mode: Color Burn
- Dither: Tidak Dicentang
- Opacity: 100%
- Style: Linear
- Align with Layer: Dicentang
- Angle: 90º
- Scale: 100%
Klik pada Bilah Gradient dan membuat gradient dengan pengaturan ini:
- Stop Color Pertama:
#a5a5a5 - Stop Position Pertama: 4%
- Stop Color Kedua:
#ffffff - Stop Position Kedua: 27%
- Stop Color Ketiga:
#e2e2e2 - Stop Position Ketiga: 74%
- Stop Color Keempat:
#b2b2b2 - Stop Position Keempat: 100%



Langkah 12
Menambahkan Outer Glow dengan pengaturan ini:
- Blend Mode: Screen
- Opacity: 75%
- Noise: 0%
- Color:
#eac919 - Technique: Softer
- Spread: 0%
- Size: 0 px
- Contour: Linear
- Anti-Aliased: Tidak Dicentang
- Range: 50%
- Jitter: 0%



Langkah 13
Menambahkan Drop Shadow dengan pengaturan ini:
- Blend Mode: Exclusion
- Color:
#1eff00 - Opacity: 100%
- Use Global Light: Tidak Dicentang
- Angle: 120º
- Distance: 3 px
- Spread: 100%
- Size: 3 px
- Contour: Linear
- Anti-Aliased: Dicentang
- Noise: 0%
- Layer Knocks Out Drop Shadow: Dicentang
Setelah itu klik OK



Langkah 14
Sekarang menahan Control dan klik pada layer Shiny dan Shiny TOP untuk memilih keduanya. Kemudian tekan Control-G untuk menjadikan satu grup layer ini.



Langkah 15
Klik dua kali layer grup untuk membuka jendela Layer Style.
Menambahkan Drop Shadow dengan pengaturan ini:
- Blend Mode: Normal
- Color:
#000000 - Opacity: 30%
- Use Global Light: Tidak Dicentang
- Angle: 120º
- Distance: 3 px
- Spread: 39 %
- Size: 5 px
- Contour: Linear
- Anti-Aliased: Dicentang
- Noise: 0%
- Layer Knocks Out Drop Shadow: Dicentang
Setelah itu, klik OK.
Dan hasilnya adalah:



Selamat, Anda Sekarang Selesai!
Dalam tutorial ini, Anda akan belajar cara membuat efek teks berwarna-warni dan berkilau dalam Adobe Photoshop. Kita mulai dengan membuat layer style, dan kemudian kita menambahkan layer style lain di atas untuk melengkapi efek.
Jangan lupa untuk menyimpan styles, sehingga Anda dapat menggunakannya dengan hal lain.
Saya harap Anda menikmati tutorial ini, dan merasa bebas untuk meninggalkan komentar Anda di bawah ini.
Efek teks yang baru kita buat adalah bagian dari 7 Shiny Photoshop Styles 2.


